7 Macam Rumah Adat dan Daerah Asalnya
Berbicara rumah adat, Indonesia memiliki lebih dari 100 rumah adat. Tapi tenang saja, di sini tidak akan membahas semuanya. Hanya akan merangkum 7 macam rumah adat dan daerah asalnya.
Architecture Design Consultant
Berbicara rumah adat, Indonesia memiliki lebih dari 100 rumah adat. Tapi tenang saja, di sini tidak akan membahas semuanya. Hanya akan merangkum 7 macam rumah adat dan daerah asalnya.
Rumah Krong Bade merupakan rumah adat yang berasal dari Nanggroe Aceh Darussalam. Dikenal juga dengan sebutan rumoh Aceh